pilihan +INDEKS
Bupati Kampar Buka TC Kafilah MTQ Kabupaten Kampar
.jpg)
Pekanbaru - Bupati Kampar Ahmad Yuzar, S.Sos, ST didampingi Plt. Asisten I Setda Kampar Tengku Said Hidayat, S.STP.M.Ip dan Plt Kabag Kesra Setda Kampar Zamhur, S.Ag.M.Si membuka secara resmi Training Centre (TC) Kafilah Kabupaten Kampar yang dilaksanakan di Hotel Mona Pekanbaru. Rabu (21/5/2025).
Kegiatan ini merupakan langkah penting dalam rangka menyiapkan generasi Qur’ani yang mampu mengharumkan nama Kabupaten Kampar pada ajang Musabaqah Tilawatil Qur’an tingkat Provinsi Riau yang akan datang.
Dalam sambutannya Bupati Kampar Ahmad Yuzar mengapresiasi semangat dan dedikasi para peserta yang telah terpilih menjadi bagian dari kafilah Kampar. Kalian adalah putra-putri terbaik yang akan menjadi duta Al-Qur’an, tidak hanya dalam lomba, tetapi juga dalam kehidupan sehari-hari sebagai teladan bagi masyarakat.
Pelatihan ini bukan sekadar persiapan teknis, tetapi juga pembinaan mental dan spiritual. Saya harap para peserta dapat mengikuti setiap sesi dengan sungguh-sungguh, disiplin, dan penuh semangat. Kepada para pelatih dan pembina, saya titipkan generasi terbaik ini untuk dibimbing sebaik-baiknya. " Ungkap Bupati Kampar.
Kami dari pemerintah daerah akan terus memberikan dukungan penuh agar kafilah Kampar bisa tampil maksimal dan meraih hasil terbaik di tingkat Provinsi Riau, bahkan ke jenjang nasional.
Semoga Allah SWT senantiasa membimbing langkah kita dalam menegakkan nilai-nilai Al-Qur’an di Bumi Serambi Mekkah Provinsi Riau yang kita cintai ini.
Berita Lainnya +INDEKS
Plt. Asisten I Setda Kampar Pimpin Rapat Batas Desa dan Desa Persiapan
Bangkinang Kota – Bupati Kampar, yang diwakili oleh Plt. Asisten I Setda Kampar Tengk.
TP PKK Kabupaten Kampar Hadir Pada Gebyar HKG PKK Ke-53 Tahun 2025 Prov. Riau
Pekanbaru, Ikut berpartisipasi pada Gebyar Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK Ke-53 Tahun 2025 di Prov.
Plh. Sekda Kampar Hadiri Halal Bi Halal PMKJ di Jakarta
Jakarta- Pelaksana Harian (Plh) Sekretaris Daerah Kampar, Ir. Azwan, M.Si mewakili Bupati Kampar .
Plh. Sekda Kampar, Bahas Tindak Lanjut Perbup Nomor 8 Tahun 2025 Tentang SOTK
Bangkinang Kota, Plh. Sekda Kampar Ir. Azwan,M.Si, pimpin rapat pembahasan tindak lanjut Peratura.
Inspektorat Tinjau Tata Kelola PBJ di Bagian PBJ Setda Pekanbaru Tahun Anggaran 2025
PEKANBARU - Inspektorat Kota Pekanbaru melakukan peninjauan tata kelola pen.
Diskominfo dan Persandian Kampar Gandeng SMA Muhammadiyah Bangkinang: Bangun Literasi Digital Lewat Edukasi “Cerdas Menggunakan Internet”
Bangkinang Kota — Di tengah pesatnya perkembangan teknologi digital dan kecerdasan buatan (.